Perbedaan Deef Web dan Dark Web


Assalamualaikum wr.wb. Hallo kawan-kawan sekalian apa kabar,  Semoga kawan-kawan sekalian selalu sehat dan dalam lindungan Allah Swt amiinn ya robbal alamin.

Oke, balik lagi bersama saya Adly Ansari NasutioN. Kali ini saya akan men – share sedikit Tentang Perbedaaan DEEP WEB dan DARK WEB. Nah, dari pada kawan-kawan menunggu lama-lama langsung saja  kawan-kawan simak penjelasan di bawah ini…

 

1.      DEEP WEB

-          Pengertiannya : Deep web merujuk pada situs web yang tidak dapat diakses oleh mesin pencari guna melindungi privasi penggunanya.

-          Browsernya : Penggunanya tidak memerlukan browser khusus atau VPN untuk mengakses Deep Web.

-          Keamanannya : Jutaan halaman internet bias  diakses setiap hari dengan aman lancar.

-          Jumlahnya : bagian terbesar dari internet, melebihi surface web.

-          Kontennya : Legal/Resmi

 

 

2.      DARK WEB

-          Pengertiannya :  Situs web di dark web dirancang dengan enkripsi dan sengaja disambungkan karena menjadi pusat kegiatan ilegal.

-          Browsernya : pengguna membutuhkan Tor Browser dan VPN ketika ingin mengakses Dark Web.

-          Keamanannya : Dark Web cukup berbahaya, sehingga butuh ‘Pelingdung’ sebelum masuk kedalamnya.

-          Jumlahnya : Hanya bagian kecil dari Deep Web.

-          Kontennya : Ilegal /Atau tidak resmi

 

Mungkin itu saja yang bisa saya sedikit share untuk kawan-kawan sekalian,  Tentang Perbedaan DEEP WEB dan DARK WEB. Kurang lebihnya saya mohon maaf, Jika kawan-kawan sekalian ingin berikan pendapat atau komentar silahkan isi komentar kawan-kawan yang ada dikolom komentar dibawah ini. Saya ucapkan terima kasih dan saya akhiri dengan Wassalamualaikum.Wr.wb

Comments

Popular posts from this blog

PENGERTIAN DARI KABEL STRAIGHT DAN CROSS BESERTA FUNGSI DARI WARNA PADA KABEL LAN

MACAM - MACAM KELEBIHAN DAN KEKURANGAN CMS DAN HAND CODING

5 SIMBOL YANG WAJIB DIKETAHUI OLEH PARA PROGRAMMER